Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

BAB III MENGENAL BENTUK ALJABAR

 BAB III MENGENAL BENTUK ALJABAR   1.      Pengertian Aljabar Aljabar merupakan cabang ilmu matematika yang dipakai dalam menyelesaikan masalah yang berhubungan dengan huruf dan angka. 2.      Bentuk aljabar Bentuk aljabar sedikit berbeda dengan bentuk bilangan bulat ataw pecahan, dalam aljabar tidak hanya angka yang digunakan tapi huruf sebagai symbol juga digunakan Contoh 2x + 3 Angka 2 dalam aljabar disebut sebagai koefisien Huruf (x) dalam aljabar disebut dengan variable Angka 3   yang tunggal dalam aljabar disebut konstanta   Jadi ada tiga kunci bentuk dalam aljabar 1.      Koefisien merupakan angka yang ada didepan symbol conto angka 2 dalam 2x + 3   2.      Variabel merupakan symbol / huruf (a-z ) yang ada dibelakang koefisien 3.      Konstanta merupakan angka yang mutlak tanpa dibarengi symbol 3.   Suku-suku dalam aljabar Di dalam aljabar ada yang disebut suku atau kelompok 2x + 3 2x    itu satu suku 3      itu satu suku Jadi terdapat d

BAB V LISTRIK STATIS

Gambar
  BAB V LISTRIK STATIS   RANGKUMAN MATERI   1.      Listrik statis terjadi akibat adanya perbedaan muatan listrik. 2.     Muatan listrik terdiri dari muatan listrik positif dan negatif. Muatan listrik sejenis (positif dengan positif atau negatif dengan negatif) bersifat tolak-menolak. Muatan listrik yang berbeda (positif dengan negatif) bersifat tarik-menarik. 3.     Besarnya gaya tolak atau gaya tarik kedua muatan listrik dapat dihitung dengan menggunakan persamaan hukum Coulomb. 4.     Medan listrik merupakan daerah di sekitar muatan yang dapat menimbulkan gaya listrik terhadap muatan lain. 5.     Potensial listrik merupakan usaha yang diperlukan untuk memindahkan elektron dari satu titik ke titik lainnya yang jauhnya tak terhingga (jarak tidak berpengaruh). 6.     Beda potensial listrik dapat dihitung dengan membandingkan besar energi listrik yang diperlukan dengan jumlah muatan listrik yang dipindahkan. 7.     Petir merupakan contoh beda potensial yang terdapa

Materi Genetika ( Pewarisan Sifat Keturunan Makhluk Hidup )

Gambar
 BAB 4 Materi Genetika ( Pewarisan Sifat Keturunan Makhluk Hidup) Assalamu'alaikum wr wb MAteri sekarang kita akan mempelajari asal usul kemiripan seluruh anggota tubuh kita (manusia).coba telaah ketika kita sedang berjalan bergandengan dengan ibu ata ayah kita, wajah kita ada yang serupa dengan ayah atau juga serupa dengan ibu,,nah kemiripan tersebut itu dipelajari di materi genetika, sifat keturunan dari ayah atau ibu. mitos atau fakta kalau sesorang sedang mengandung terus nonton drama2 luar negeri maka anaknya akan seperti aktris atau aktor luar negeri ??? sekarang kita buktikan mitos atau fakta pendapat tersebut.. Setiap makhluk hidup memiliki sifat yang berbeda-beda. Hal ini tergantung dari gen yang diturunkan dari orang tuanya. Menurut ilmu Biologi, orang pertama yang memperkenalkan teori-teori tentang keturunan adalah Gregor Mendel (1822-1884), yang disebut sebagai Bapak Genetika. Teori-teori Mendel terkenal dengan sebutan Hukum Keturunan Mendel. Dalam penelitiannya, Mend